Overview
Menikmati keindahan bawah air pulau Gili Trawangan, air dan Meno dengan alat snorkling membuat pengalaman yang tak terlupakan, menikmati keindahan karang dan keanekaragaman hayati bawah laut, ada beberapa lokasi yang akan dikunjungi salah satunya lokasi yang popular yaitu circle statue, dan kadang bisa menemukan penyu laut yang sedang berenang, 3 x snorkling dan setelahnya bisa mengeksplore dan menikmati Gili Trawangan selama 3 jam,
Highlights
- Snorkeling
- Terumbu Karang
- Circle Statue
- Penyu Laut
- Explore Gili Trawangan